
Tidak menginvestasikan diri sama dengan hanyut di sungai deras tanpa dayung, peta ataupun informasi tentang apa yang menunggu di belokan berikutnya.Keadaan mungkin terlihat baik untuk sementara, tapi di satu saat Anda akan menyadari bahwa Anda telah membuat kesalahan besar.Untuk menghindari bencana terselubung seperti itu dalam karir Anda,...